kegiatan

Orientasi Kapstra 2021 : Program Magang Kapstra

Orientasi Kapstra 2021 merupakan program magang yang diperuntukkan bagi mahasiswa Departemen Pembangunan Sosial dan Kesejahteraan (PSdK) angkatan 2021 dengan tujuan mengenalkan atmosfer berorganisasi di lingkungan PSdK.

Gadjah Mada Volunteering: Peran Pengabdian Mahasiswa untuk Masyarakat

Kementerian Advokasi dan Propaganda dari Keluarga Mahasiswa Departemen Pembangunan Sosial dan Kesejahteraan (KAPSTRA) berkolaborasi dengan Kementerian Advokasi Jejaring Masyarakat dari BEM KM UGM telah melaksanakan kegiatan live in dengan nama Gadjah Mada Volunteering pada Jumat-Minggu, 29-31 Oktober 2021.

Social Development Talks: Menilik Pembangunan Sosial di Malaysia

Departemen Pembangunan Sosial dan Kesejahteraan (PSdK) Fisipol UGM mengadakan Social Development Talks (SODET) edisi Desember 2021 dengan tajuk Community Development in Southeast Asia: Poverty Alleviation and Challenge in Malaysia, pada Selasa (14/12).

Joint Course Prodi Magister PSdK

Usai sudah program Joint Course yang diselenggarakan oleh Fisipol UGM bekerja sama dengan University of Melbourne dan melibatkan Prodi Magister PSdK dan Sosiologi.