JSDS: Connective Action, Solidarity and Pandemic

TELAH TERBIT

Journal of Social Development Studies (JSDS) Vol. 2 No. 21, 2021 dengan tema Connective Action, Solidarity and Pandemic yang diterbitkan oleh Departemen Pembangunan Sosial dan Kesejahteraan, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Gadjah Mada

Adapun artikel-artikel yang terbit sebagai berikut:

  1. Media Sosial dan Connective Action: Studi Kasus Penggunaan Twitter sebagai Ruang Solidaritas selama Pandemi COVID-19
    Kristianto Kristianto, Abdul Basith Ramadhan, Fernandito Dikky Marsetyo
  2. Kolaborasi Komunitas Stucash dan Lakoni dalam Penanganan Dampak Sosial-Ekonomi Pandemi COVID-19
    Miftah Awalurrizqi, Agresti Retno Sumantiyasmi, Atikah Azzahidah
  3. Inisiasi Taman D’terong sebagai Bentuk Resiliensi Komunitas Desa Panggungharjo
    Roichan Rochmadi Irwanto, Tuti Rokmawati, Ratu Hanifa Pradnya Siwi
  4. Kampung Tangguh: Wujud Kolaborasi antar-Stakeholder dalam Merespons Pandemi COVID-19
    Yusrin Rahmawati, Farah Fadillah Anugrah, Erva Mutiara Hati, Ali Roziqin
  5. Peran Lembaga Swadaya Masyarakat dalam Penetapan Taman Nasional Lore Lindu: Studi Yayasan Tanah Merdeka dalam Memperjuangkan Hak Masyarakat Katu
    Mohamad Bustam
  6. Implementasi Program Jaminan Kesehatan Khusus Terpadu dalam Upaya Perlindungan dan Pemenuhan Hak Kesehatan Penyandang Disabilitas
    Rut Dwi Ardiyantini

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Berita Lainnya

advanced divider
Categories