Dhina Rohmawati (Alumni Magister PSdK 2013): Ilmu PSdK Relevan dalam Mengikuti Dinamika Pengambilan Kebijakan di Pemerintahan

Melanjutkan studi di S2 PSdK adalah cita-cita saya sejak masih menempuh pendidikan S1 Ilmu Sosiatri karena saya merasa ilmu saya belum cukup untuk memahami hal-hal terkait pembangunan sosial. Selepas S1, saya bekerja sebagai pendamping masyarakat di salah satu perusahaan dan hal tersebut sangat memudahkan saya dalam menempuh studi S2 PSdK karena pembelajaran banyak menggunakan metode…

Tiara Kusuma (Alumni Magister PSdK 2019): Empower Yourself Before Empowering Others!

Bekerja sebagai Community Development Facilitator (CDF) di sebuah NGO mendorong saya untuk mempelajari berbagai hal terkait dengan dinamika dan permasalahan sosial yang terjadi di masyarakat. Sejak dipercaya sebagai seorang Community Development Project Manager (CDPM), saya mengambil keputusan untuk memperdalam keilmuan di bidang sosial yang merupakan keputusan terbaik bagi saya yang memiliki latar belakang pendidikan S1…

Harry Cahyono (Alumni Magister PSdK 2020) Sustainability Communication Specialist PT Hengjaya Mine

Harry Cahyono merupakan alumni Magister PSdK FISIPOL UGM angkatan 2020 yang saat ini bekerja sebagai Sustainability Communication di PT Hengjaya Mine. Selama berkuliah, Harry telah mempelajari banyak ilmu yang berkaitan dengan pekerjaan ia saat ini yaitu isu-isu mengenai CSR dan strategi korporasi pada kacamata ESG secara nasional maupun global. Pembelajaran yang diperoleh melalui kegiatan maupun…

Sigit Nur Iman Wibowo (Alumni Magister PSdK 2017) Junior Consultant at UNDP Indonesia

Ketertarikan Sigit pada bidang pembangunan membawanya untuk mengambil program Master di PSdK FISIPOL UGM. Dengan latar belakang pendidikan S1 Sains Informasi Geografi dan Pengembangan Wilayah UGM menjadi kesulitan tersendiri bagi Sigit dalam menyesuaikan diri dengan bidang keilmuan sosial. Solusi untuk mengatasi kesulitannya Sigit banyak belajar dari teman-teman, memanfaatkan fasilitas buku perpustakaan, dan diskusi dengan dosen-dosen.…